Kupas Tuntas Cara Membuat Bolu Labu Kuning (tanpa pengembang) yang Murah Di Rumah

Aneka koleksi resep kue bolu Terbaik.



Bolu Labu Kuning (tanpa pengembang).

Bolu Labu Kuning (tanpa pengembang)


Kamu dapat dengan mudah membuat Bolu Labu Kuning (tanpa pengembang) menggunakan 5 bahan dan 5 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Bolu Labu Kuning (tanpa pengembang) :

Langkah-langkah untuk membuat Bolu Labu Kuning (tanpa pengembang) :

  1. Siapkan bahan. Lelehkan blue band.
  2. Rebus Labu sampai empuk, tiriskan lalu hancurkan menggunakan kaki gelas..
  3. Mixer telur dan gula sampai kental berjejak. Kemudian tambahkan terigu sedikit demi sedikit (aduk menggunakan lemet/spatula). Kemudian tambahkan margarin sedikit demi sedikit (aduk perlahan).
  4. Siapkan loyang. Olesi semua permukaan loyang dg margarin lalu lapisi dg tepung terigu..
  5. Panaskan panci masak, lapisi tutup panci dg kain. Kukus adonan kurang lebih 40 mnt. Potong potong dan sajikan..